Rabu, 27 Mei 2009

Tutorial - Cat Tembok - Bagian 4 - Bahan Baku Pembuatan Cat Tembok

Pada dasarnya, semua jenis cat memiliki 4 (empat) bahan baku utama, tidak terkecuali cat tembok. Spesifik untuk cat tembok, bahan baku yang umum digunakan adalah :

1. Binder

2. Thinner

3. Extender
a. Extender Pigment
b. Extender Filler

4. Additif
a. Dispersant
b. Rheology
c. Coalescant
d. Defoamer
e. Solvent / Co-solvent
f. Plasticizer (jika perlu)
g. pH Buffer
h. Wetting Agent
i. Biocides

Kita akan memulai pembahasannya satu persatu pada tutorial-tutorial selanjutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar